About Course
SIGaP (Standardized Instrument for Gama Placement) adalah alat evaluasi kemampuan bahasa Inggris mahasiswa baru Universitas Gadjah Mada. SIGaP dirancang khusus untuk kebutuhan penempatan di kelas bahasa Inggris yang sesuai dengan kemampuan individu mahasiswa. Pendekatan ini memungkinkan UGM untuk memastikan bahwa setiap mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang sesuai dengan level penguasaan bahasa Inggrisnya, sehingga potensi akademiknya dapat dimaksimalkan sejak awal perkuliahan.
Course Content
Instruksi
-
Petunjuk
00:00 -
Part 1. Listening Comprehension (15 Minutes)
-
Part 2. Reading Comprehension
-
Part 3. Composing Skills
Student Ratings & Reviews
No Review Yet