About Course
Kinetika kimia merupakan cabang ilmu yang menjelaskan reaksi, laju reaksi, orde reaksi, dan mekanisme reaksi. Cabang ilmu tersebut digunakan untuk menjelaskan fenomena reaksi kimia atau interaksi kimia. Di kimia farmasi, topik tersebut berperan dalam menentukan reaksi kimia obat/sintesis obat, profil farmakokinetika/nasib obat dalam tubuh, dan penetuan waktu kadaluarsa obat.
Student Ratings & Reviews
No Review Yet
